BANYUMAS SATRIA BANYUMAS SATRIABANYUMAS SATRIA BANYUMAS SATRIA
17.Ikan

Kamis, 18 Januari 2018

KT. Nira Agung Ds.Watuagung Kec. Tambak Kab. Banyumas Juara 1 Pelaku Pembangunan Perkebunan TK. Provinsi 2017



SELAMAT,..
 Kelompok Tani  Gula Kelapa Desa Watuagung Kec. Tambak  menjadi Juara I Pelaku PEmbangunan Perkebunan Tingkat Provinsi Tahun 2017..............

     
 Gula Jawa atau dikenal pula sebagai gula merah merupakan komoditas hasil pertanian asli Indonesia. Melimpahnya bahan baku nira kelapa, menjadikan wilayah Kabupaten Banyumas menjadi daerah potensial bagi pengembangan gula Jawa ini.
 
       Kabupaten Banyumas sudah dikenal sebagai sentra industri gula merah (coconut sugar). Sayang, kehidupan para penderas kelapa tak kunjung beranjak sejahtera karena mereka kesulitan memasarkan produknya.
 
Karenanya, Kelompok Tani Nira Agung Sejahtera Ds. Watuagung Kec. Tambak berusaha menguatkan kelembagaan kelembagaan para petani gula kelapa, sehingga petani gula kelapa di daerahnya menjadi maju dan lebih sejahtera.
 
 
 


 
 
 

 

0 komentar:

Posting Komentar